JUKNIS LOMBA SENAM KELUARGA GEMBIRA TINGKAT RA/TK DAN UMUM USIA MAKSIMAL 7 TAHUN
LOMBA SENAM KREASI KELUARGA GEMBIRA
TINGKAT RA/TK DAN UMUM USIA MAKSIMAL 7 TAHUN
MI MA’ARIF NU 1 BANJARANYAR TAHUN 2021
Mekanisme Umum Lomba
- Peserta mendaftar melalui link https://forms.gle/7sJjC5MCzaVGUjMu5 atau datang langsung ke sekolah
- Pendaftaran dan upload video lomba dari tanggal 3 Mei sampai 31 Mei 2021
- Pengumuman lomba tanggal 3 Juni 2021
- Pembagian hadiah pada tanggal 5 Juni 2021
- Pemenang terdiri dari juara 1, 2, 3 dan harapan 1, 2, 3 berdasarkan penilaian juri
- Hadiah berupa :
- Piala untuk juara 1, 2 dan 3
- Sertifikat untuk juara 1, 2, 3 dan harapan
- Hadiah menarik untuk juara 1, 2 dan 3
KATEGORI LOMBA
Kategori yang dilombakan antara lain:
- Senam kreasi keluarga gembira
TEKNIK PENILAIAN PELOMBAAN
Peserta lomba diberikan kebebasan untuk mengkreasikan gerakan senam tetapi tidak diperkenankan mengubah musik senam. Untuk penilaiannya meliputi :
- Koreografi / Kekompakan (50%)
- Ekspresi (10%)
- Kelengkapan anggota (10%)
- Kostum kreasi (10%)
- Kesesuain musik dengan gerakan (20%)
JURI
- TIM dari Guru MI Ma'arif NU 1 Banjaranyar
KETENTUAN LOMBA
a.Ketentuan Umum
- Peserta lomba dalam keadaan sehat jasmani
- Peserta lomba adalah anak-anak RA/TK/PAUD/Anak Seusia dalam wilayah kecamatan Pekuncen.
- Peserta wajib menggunakan seragam olahraga (kaos & trening)
- Setiap peserta wajib menggunakan masker sebelum dan sesudah melaksanakan senam (boleh dilepas pada saat senam)
- Peserta wajib menjaga ketertiban, kesopanan dan mentaati peraturan lomba
- Diskualifikasi (gugur) jika terdapat indikasi kecurangan atau melanggar peraturan.
b. Ketentuan Khusus
- Peserta lomba adalah beregu, satu regu 3 – 7 peserta terdiri dari Bapak, Ibu, putra/putri dan teman/anggota keluarga lain
- Senam mengandung unsur gerakan pemanasan, inti dan pendinginan
- Keputusan Dewan juri mutlak tidak dapat diganggu gugat.
VIDEO LOMBA
Silahkan unduh contoh video lomba senam keluarga gembira di galeri video MI MA'ARIF NU 1 BANJARANYAR pada website ini atau unduh pada link ini https://bit.ly/3x2tfa2
LAIN-LAIN
- Pendaftaran Peserta melalui :
- Datang langsung
- Menghubungi Panitia
2.Biaya Registrasi Lomba Gratis alias tidak dipungut biaya
Contact Person : Yulianto, S.Kom ( 085229390451)
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
LAPORAN PENGGUNAAN DANA MADRASAH TAHUN 2023
Dalam rangka kewajiban Bendahara untuk menyampaikan LPJ Bendara BOS Madrasah, berikut kami sampaikan informasi terkait laporan keuangan tahun anggaran 2023 : 1. Apa itu laporan pertang
Sosialisasi Pertemuan Walimurid kelas 1 MIMA 1 Banjaranyar Tahun Ajaran 2023/2024
Banjaranyar – Pada hari Rabu, 5 Juli 2023 MIMA banjranyar mengadakan acara sosialisasi, yakni pertemuan wali murid kelas I. Pertemuan Wali Murid tersebut dilaksanakan di MI Ma'
KEGIATAN EKSTRAKURIKULER MI MA'ARIF NU 1 BANJARANYAR
Kegiatan Ekstrakurikuler adalah kegiatan yang dilakukan oleh Peserta didik di luar jam belajar di bawah bimbingan dan pengawasan satuan pendidikan, bertujuan untuk mengembangkan potensi
LAPORAN KEUANGAN TAHUN ANGGARAN 2022 MI MA'ARIF NU 1 BANJARANYAR
Dalam rangka kewajiban Bendahara untuk menyampaikan LPJ Bendara BOS Madrasah, berikut kami sampaikan informasi terkait laporan keuangan tahun anggaran 2022 : 1. Apa itu laporan pertang
MIMABAN Menggelar Parenting Managemen Emosi Anak dan Orang tua
Sabtu 18 Maret 2023 Mi Ma'arif NU 1 Banjaranyar menggelar acara parenting yang dihadiri oleh wali Siswa Taman kanak kanak / Raoudlotul Athfal sekitar Banjaranyar Kecamatan Pekuncen, y
ALHAMDULILLAH SATU ANAK HAFAL JUZ 30. SELAMAT UNTUK
Nada nama panggilannya, merupakan siswi kelas Vb di MIMABAN, dia berhasil mengkhatamkan hafalan juz 30. dia lahir dari keluurga santri, ayahnya adalah ust. Rijal Nurdi
Integrasi Data dan Program SIMPATIKA Semester 2 Tahun 2021/2022
Kementerian Agama Republik Indonesia melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Islam telah menerbitkan Surat Edaran tentang Integrasi Data dan Program SIMPATIKA Semester 2 Tahun 2021/2022
MENINGKATKAN RASA EMPATI SISWA MELALUI MATERI MENGHINDARI AKHLAK TERCELA MELALUI KISAH TSA’LABAH DENGAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) PADA SISWA KELAS IV MI MA’ARIF NU 01 BANJARANYAR TAHUN PELAJARAN 2019/2020
https://docs.google.com/document/d/1Rt2gDw-3ITBcP8dnZL9fc3Hsxz82gykk/edit?usp=sharing&ouid=102301707271214351764&rtpof=true&sd=true